26. July 2017

Kenapa Saya Masih Suka Nge-Tweet ?

Kenapa saya masih suka nge-Tweet - Twitter adalah salah satu media sosial atau mereka lebih suka menyebut diri mereka sebagai micro-blogging platform. Twitter memiliki berbagai fitur yang tentu saja juga sebagian merupakan ciri khas dari mereka yang membuat mereka berbeda dari para pesaingnya.

Twitter telah memulai petualangan mereka sejak 2006 dan sempat mencapai pertumbuhan yang luar biasa diantara tahun 2011-2014an. Meskipun pada tahun 2015an sampai saat ini mulai mengalami penurunan pertumbuhan dan mulai ditinggalkan oleh sebagian penggunanya.

more

05. May 2017

Membuat Static Blog Menggunakan Wintersmith

Wintersmith.io Logo
Wintersmith.io Logo

Membuat Static Blog Menggunakan Wintersmith - Static blog adalah blog yang tidak memiliki data dinamis atau hanya terdiri dari sekumpulan file-file static seperti HTML, CSS, Javascript serta Images. Dan salah satu platform yang paling sering digunakan untuk membuat blog static ini adalah Jekyll. Kepopuleran Jekyll semakin menjadi-jadi setelah menjadi official static site generator yang diusung oleh Github Pages, yang artinya kita tidak perlu melakukan build file di lokal komputer kita baru kemudian commit ke repository namun dari Github Pages bisa langsung melakukan auto build ketika kode kita commit.

more

10. March 2017

Blog Baru, Semangat Baru

Saya sudah menulis blog sejak 2011-an, waktu itu jaman-jaman masih kuliah. Jaman masih semangat-semangatnya nulis. Anda bisa menemukan tulisan lama saya di Blog lama saya disini.

Namun ya seperti biasa, saya hanya menulis jika sedang ingin saja dan saya rasa sudah lama sejak post terakhir saya publish. Belum lama ini saya coba menulis di Blog yang self hosted, tujuannya biar bisa lebih advance lagi seperti atur SEO, bisa lebih di customize blog nya dan yang penting biar ada semangat baru buat nulis dengan adanya Blog baru ini, Blog Baru Semangat Baru.

more